Belajar Dhamma itu harus menyenangkan. Karena itulah para Pembina SMB dituntut kreatif dalam penyampaian Dhamma. Banyak media yang dapat digunakan untuk menyampaikan Dhamma, salah satunya adalah sulap.
Siapa yang tak suka sulap? Rasanya sulap disukai semua kalangan, dari anak-anak TK hingga Opa Oma suka jika menyaksikan sulap.
Sulap dapat digunakan sebagai media penyampai Dhamma, tapi bisa juga sekedar hiburan agar suasana tidak membosankan.
Kali ini setelah memberikan materi Dhamma, Litar Suryadi menghibur anak-anak SMB Vihara Dharma Subha, Poris Indah, Tangerang.
Anak-anak SMB terhibur, pesan Dhamma tetap tersampaikan. Ayo, rajin-rajin ke vihara ya...
Anda
dapat membaca info dan menonton videonya di aplikasi berbasis blog
"Buddha Pedia" dan "Majalah SMB", cari posting di kedua aplikasi
tersebut dengan label "Magic for Dhamma".
Bagi
SMB sekitar Jawa Barat, Banten, dan Jakarta yang ingin kami mengisi SMB
(tentu ada selingan sulapnya), silakan hubungi Yayasan Dasa Paramita
(wadah anak buddhis dan Dhammaduta muda) WA: 0812 9037 3339.
Sulap sebagai media pembabaran Dhamma adalah berkat kerja sama:
Kami memiliki group WA "Pembina SMB". Jika Anda adalah Kakak Pembina SMB, ayo bergabung ke group dengan cara kirim pesan via WA ke Litar Suryadi: 0812 9037 3339.
Kita
bertukar pikiran tentang materi untuk SMB dan berbagi pengalaman selama
mengajar di SMB. Kami juga memiliki aplikasi "Majalah SMB" yang bisa
dijadikan media untuk memuat berita kegiatan SMB di tempat Anda dan juga
media yang memuat karya anak-anak SMB tempat Anda mengajar. Kirimkan
berita dan foto ke Admin, Admin akan menampilkannya di aplikasi "Majalah
SMB"
Ayo download dan pasang aplikasi Majalah SMB di ponselmu. Klik saja: "Majalah SMB"
Semua posting di sini dikelompokkan berdasarkan kategori/Label.
Lihat di bagian bawah, cari tulisan: Label.
Di sana tersusun aneka Label, angka di belakang menunjukkan jumlah posting di Label tersebut.
Klik nama Label yang ingin Anda lihat.
Misalkan "Daily Dhamma", ada ratusan posting dengan label itu.
Jika Anda belum menemukan posting yang Anda cari, silakan klik "Postingan Lama" (ada di sudut kanan bawah), begitu seterusnya hingga Anda menemukan yang Anda cari.
Ingin usul, ralat info yang salah, bertanya, silakan tinggalkan pesan dengan cara klik: Posting Komentar" (ada di sudut kiri bawah)
Semua tulisan di blog penulis boleh di-copy paste & disebarluaskan untuk tujuan non-komersial dengan mencantumkan links sumber-nya. Mari saling menghargai ide dan pemikiran sesama blogger. Anumodana...
Buddha Dhamma Sangha vihara wihara umat Dharma kamma karma bhikkhu biksu biku tumimbal lahir reinkarnasi hukum tabur tuai lagu syair lirik video ceramah alamat sekolah Minggu partitur chord lagu video agenda vision Buddhisiana Dharma Light from movie song kalyanamitta download unduh film kartun foto Daily Dhamma hari besar indahnya harmoni kasihan hewan komik karaoke anak konsultasi pernikahan pembina kreativitas kutipan SMB Magic for Dhamma milis panti paritta
rekor ringtones, rumah akbu, siaran situs RRI Ruang Agama Buddha budaya vegetarian weekly wisdom wisata siaran SMS wisata liputan kalimat bijak info artis agenda aplikasi game parenting blog cerpen Dhammapada diskusi foto instrumentalia koleksi inspiratif kamus singkatan majalah panti asuhan panti jompo panti wreda Taman Lumbini Taman Rusa Isipatana Sidharta Gotama Gautama Metta Waisak Magha Asadha Kathina Hendry Filcozwei Jan butuh bantuan editor buku artikel
Dari Admin, Agenda Buddhis, Alamat Vihara, Aplikasi Buddhis, Artikel Dhamma, Artikel Parenting, Artis & Buddhis, Bhikkhu Sangha, Blog Buddhis, Blog GRATIS, Buddha Vision, Buddhis Menulis, Buddhisiana, Cancer Care, Catatan Ringan, Ceramah Dhamma, Cerpen Buddhis, Chord Lagu, Daily Dhamma, Data KMB, Dhamma = Kuno???, Dhammapada, Dharma from Movie, Dharma from Song, Dharma Light, Dharma Propic, Diskusi Kalyanamitta, Download Gratis, Fakta Buddhis, Film Buddhis, Foto Unik, Gambar Buddha, Game Buddhis, Hari Besar, Ikon Aplikasi, Indahnya Dhamma, Indahnya Harmoni, Info Buddhis, Instrumentalia Buddhis, Kalimat Bijak, Kamus Singkatan, Karaoke Yuk, Kasihan Hewan, Kisah Inspiratif, Koleksi Partitur, Komik Buddhis, Konsultasi Pernikahan, Kreativitas Pembina, Kutipan Dhamma, Lagu Anak, Lagu Buddhis, Liputan SMB, Little Kindness, Magic for Dhamma, Majalah Buddhis, Milis Buddhis, Panti Buddhis, Parenting Tips, Paritta Pali, Penerbit Buddhis, Pernikahan Buddhis, Rekor Buddhis, Ringtones Buddhis, Riwayat Blog, Sekolah Buddhis, Sekolah Minggu, Siaran Buddhis, Situs Buddhis, Situs Induk Buddhis, SMS Dhamma, Syair Lagu, Tahukah Anda?, Tentang Budaya, Ultah Organisasi, Vegetarian Yuk, Video Dhamma, Video RAB, Weekly Wisdom, Wisata Buddhis, Anathapindika, Asadha, Biksu, Ehipassiko, Karma, Kamma, Kathina, Magha, Metta, Revata, pembuatan blog dan aplikasi GRATIS Sang Buddha, Sutra, Sutta, Tripitaka, Tipitaka, Waisak, Wihara,
0 komentar:
Posting Komentar