Sekilas tentang Tipiṭaka 02

Admin "Buddha Pedia" menemukan sebuah posting lagi tentang ebook Tipiṭaka dari FB Mading Maitri Dharma.

File ebook-nya yang tertera di sana dari berbagai sumber dan penamaannya tidak begitu rapi, maka Admin download dan kumpulkan jadi satu tempat di Google Drive. Nama file ada yang Admin perbaiki, tapi Admin tetap cantumkan sumber file tersebut berasal dari situs mana.

Selamat mengunduh (men-download), semoga menambah wawasan Anda tentang agama Buddha.

Terima kasih buat semua yang terlibat dalam pengadaan Tipiṭaka dalam bahasa Indonesia ini.


 Untuk memperbesar tampilan, silakan klik pada gambar
 

Ikhtisar Tipiṭaka

Pada posting ini, Admin susun berdasarkan abjad judul buku, berbeda dengan Sekilas tentang Tipiṭaka 01 yang disusun berdasarkan 3 kelompok Pitaka (Vinaya Piṭaka, Sutta Piṭaka, dan  Abhidhamma Piṭaka).

Selain menyajikan tautan untuk download (tulisan warna biru), Admin juga menambahkan ketebalan setiap buku di bagian akhir.
  1. Aṅguttara Nikāya Jilid 1 - Buku 1-3 (DC) (571 halaman)  
  2. Aṅguttara Nikāya Jilid 2 - Buku 4 (DC) (367 halaman)    
  3. Aṅguttara Nikāya Jilid 3 - Buku 5-6 (DC) (534 halaman)  
  4. Aṅguttara Nikāya Jilid 4 - Buku 7-9 (DC) (513 halaman)   
  5. Aṅguttara Nikāya Jilid 5 - Buku 10-11 (DC) (366 halaman) 
  6. Dīgha Nikāya - Khotbah-Khotbah Panjang Sang Buddha (DC) (673 halaman)  
  7. Majjhima Nikāya - Khotbah-Khotbah Menengah Sang Buddha (DC) (1.953 halaman)
  8. Saṁyutta Nikāya 1 - Sagatha Vagga (DC) (540 halaman)  
  9. Saṁyutta Nikāya 2 - Nidana Vagga (DC) (905 halaman)  
  10. Saṁyutta Nikāya 3 - Khanda Vagga (DC) (1.215 halaman)    
  11. Saṁyutta Nikāya 4 - Sayalatana Vagga (DC) (1.600 halaman)
  12. Saṁyutta Nikāya 5 - Maha Vagga (DC) (2.152 halaman)   
  13.  
Majjhima Nikāya (seperti tertera di nomor 7 di atas ini, terbagi dalam 152 sutta) adalah link menuju ebook secara utuh. Admin juga menemukan Majjhima Nikāya ini di situs Samaggi Phala yang menyajikan 152 sutta beserta penjelasan singkat apa isi sutta tersebut dan jika nama sutta itu di-klik akan membawa Anda ke isi sutta itu selengkapnya. Silakan klik: Majjhima Nikāya
 

 Khuddaka Nikāya (bisa dibaca secara online di: Samaggi Phala) terdiri dari 18 buku:
  1. Apadana   
  2. Buddhavaṁsa (postingan Chandra Taruna di FB Bhagava Arahat SammaSamBuddha Gotama) (278 halaman)    
  3. Cariyāpiṭaka (postingan Chandra Taruna di FB Bhagava Arahat SammaSamBuddha Gotama) (74 halaman) 
  4. Dhammapada  
  5. Dhammapada Aṭṭhakathā I (kisah asal usul lahirnya syair Dhammapada) (situs AB, 767 halaman)  
  6. Dhammapada Aṭṭhakathā II (kisah asal usul lahirnya syair Dhammapada) (situs AB, 792 halaman)    
  7. Dhammapada Ahakathā III (kisah asal usul lahirnya syair Dhammapada) (situs AB, 738 halaman)   
  8. Itivuttaka (postingan Willy Liu di FB AB) (88 halaman) 
  9. Jātaka terdiri dari 6 volume: Jātaka I (situs AB, 735 halaman), Jātaka II (situs AB, 659 halaman), Jātaka III (situs AB, 749 halaman), Jātaka IV (situs AB, 777 halaman), Jātaka V (situs AB, 724 halaman), Jātaka VI - Daftar Isi (situs ITC, 6 halaman), Jātaka VI - Isinya (situs ITC, 683 halaman). 
  10. Khuddakapāha    
  11. Milinda Pañha    
  12. Nettippakaraṇa (hanya ada di Tipiṭaka edisi Birma/Myanmar)    
  13. Niddesa     
  14. Paisambhidāmagga (postingan Willy Liu di FB AB) (706 halaman)
  15. Peakopadesa
  16. Petavatthu    
  17. Sutta Nipāta (FB Artikel Buddhis) (257 halaman)  
  18. Theragāthā (Nyanyian Para Arya) (postingan Willy Liu di FB AB) (158 halaman), Theragāthā (Syair-Syair Para Bhikkhu Senior) (DC) (280 halaman)     
  19. Therīgāthā (postingan Willy Liu di FB AB) (114 halaman)  
  20. Udāna (postingan Willy Liu di FB AB) (87 halaman)  
  21. Vimānavatthu   
Tipiṭaka Tematik - Kumpulan Khotbah Sang Buddha (DC) (733 halaman) bisa dibaca online di: DhammaCita. 
 
Petavatthu (bukan ebook, bisa dibaca langsung versi bahasa Indonesia di Samaggi Phala: Petavatthu atau Petavatthu
 
Catatan:
Di belakang nama ebook kami beri keterangan dari mana ebook itu kami download (unduh).
  1. DC = DhammaCitta
  2. FB AB = FaceBook Artikel Buddhis
  3. Situs AB = Situs Artikel Buddhis
  4. Situs ITC = Indonesia Tipiṭaka Center (Medan)


Posting lengkap:
  1. Sekilas tentang Tipiṭaka 01   
  2. Sekilas tentang Tipiṭaka 02  

0 komentar: